8 Potret Masa Bocil Member NCT, Rayakan Hari Anak
#Taeyong dan kawan-kawan gemes banget

Korea Selatan merayakan Hari Anak pada Kamis 5 Mei 2022. Seperti sudah menjadi tradisi, para idol Kpop selalu mengunggah foto mereka saat menjadi bocah kecil (bocil).
Hal itu juga dilakukan boygroup NCT. Momen ini pun paling ditunggu-tunggu para penggemarnya. Nah berikut 8 potret masa bocil para member NCT yang ikut rayakan Hari Anak.
Baca Juga: 5 Fakta Taeyong Jadi MC Acara MNet Everbody Can Dance
1. Johnny baru saja menghadiri acara Met Gala di New York. Ia memposting foto bocilnya sedang bermain boneka beruang. Pilih mana, Johnny bocil atau Johhny dewasa yang pakai kostum beruang?
2. Jaehyun adalah member NCT yang memiliki lesung pipit nan manis. Ternyata manisnya Jaehyun sudah sedari kecil lho
3. Sungchan memposting fotonya saat usia lima tahun. Ternyata sudah menawan sejak kecil ya
4. Sama-sama pakai topi. Tapi mana nih yang lebih menawan, Heechan bocil atau Heechan dewasa?
5. Gaya YangYang pake hodie kerenan mana nih?
6. Bayi Hendery tumbuh menjadi laki-laki menawan ya
7. Si gigi kelinci Doyoung juga sudah imut sejak bayi
8. Terakhir ada leader NCT, Taeyong. Sepertinya Taeyong sudah menawan sejak tahun 1995 ya
Itulah potret bocil para member NCT yang diunggah serangkaian Hari Anak. Meski tidak semua member ikut, tetapi cukup mengobati rasa penasaran para penggemarnya ya. Mana potret bocil favorit kamu?
Editorial Team
Show All