Pernikahan, sebuah peristiwa sakral yang sangat bearti dalam hidup seseorang. Ketika pernikahan tidak berjalan lancar dan berakhir dengan sebuah perceraian, tentunya hal tersebut meninggalkan kesedihan yang mendalam.
Semua hal tidak akan sama lagi setelah terjadi perceraian. Tapi bukan bearti hidup kamu akan langsung berakhir saat itu juga. Masih banyak hal positif lainnya yang masih bisa dilakukan. Nah berikut beberapa tips untuk move on setelah bercerai: