Momen PDKT biasanya selalu membuat orang-orang menjadi deg-degan. Seseorang menduga-duga, apakah si dia tertarik atau tidak. Nah yang perlu diingat saat PDKT yaitu jangan sampai bikin dia merasa tidak nyaman ya. Apabila saat awal bertemu dia sudah menjauh, maka sudah dipastikan upayamu bakal segera berakhir.
Jadi, lakukanlah semuanya secara perlahan. Jangan pula terlalu memaksa. Kamu bisa tetap menjadi diri sendiri. Itulah kunci paling utama. Biar lebih jelas, kamu bisa cek ya di bawah ini lima hal yang perlu diperhatikan saat PDKT: