Sikap bertolak belakang rasanya pernah dirasakan oleh semua orang. Misalnya seseorang terlihat bahagia di luar, ternyata hancur di dalam. Seseorang terlihat baik di luar, tapi punya niat busuk di hatinya, dan beberapa contoh lainnya.
Sikap-sikap bertolak belakang terkadang dikiaskan melalui ungkapan atau pepatah. Dalam Bahasa Bali, ada ungkapan-ungkapan yang bisa digunakan untuk menyebut sikap bertolak belakang seseorang. Berikut ini enam ungkapan berbahasa Bali tentang sikap bertolak belakang: