Baik dan buruknya karakter seseorang, sejatinya sudah dibekali oleh Tuhan sejak sang anak lahir ke dunia. Menurut zodiak klasik Bali (Palintangan), karakter baik-buruk seseorang bisa dilihat dari pengaruh hari kelahiran atau wetonnya, yakni pertemuan antara Saptawara (Senin-Minggu) dan Pancawara (Umanis, Pahing, Pon, Wage dan Kliwon).
Mengutip informasi dari Buku Kajian Pustaka Lontar Universitas Udayana berjudul "Prabhajnana" dan berdasarkan sumber kalender Caka Bali yang disusun oleh I Gede Marayana, berikut ini berbagai macam karakter orang yang lahir pada hari Sabtu menurut weton Bali: