Penulis: Community Writer, Ari Budiadnyana
Dulu, pasar tradisional terkesan kumuh, kotor, becek, dan bau. Kini, beberapa pasar tradisional berubah wajah bak pertokoan di mal. Tertata rapi, tidak berbau, dan bahkan ada yang menggunakan lift maupun eskalator seperti Pasar Badung di Kota Denpasar, misalnya.
Kamu pernah gak sih mengunjungi pasar tradisional yang ada di Bali? Yuk, belajar Bahasa Bali. Berikut ini percakapan Bahasa Bali di pasar.
